Thursday, December 3, 2015

Observasi Pembuatan Gerabah Oleh Ivanida Nusha Nalaway

KATA PENGANTAR

            Alhamdulillah hirabbil‘alamin
            Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmatNya saya bisa menyelesaikan makalah ini dengan lancar dan tepat waktu.
            Adapun tujuan penyusunan makalah ini adalah untuk mengetahui lebih jauh tentang pembuatan gerabah.
            Dalam penyusunan makalah ini saya banyak mendapat revisi dan evaluasi, untuk itu perkenankanlah saya mengucapkan terima kasih kepada Bu Anggun Winata, S.Si, S.Pd sebagai membimbing saya dalam penyusunan makalah ini.
            Saya menyadari bahwa makalah ini masih banyak ketidak sempurnaan. Oleh karena itu saya mohon maaf apabila ada kesalahan.
            Harapan saya makalah Pembuatan Gerabah bisa diterima.















DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN
A.    LATAR BELAKANG
B.     BAHAN - BAHAN
C.     PROSES PEMBUATAN
D.    HAMBATAN PEMASARAN
E.     SASARAN
BAB II PENUTUP
A.    PENUTUP
B.     LAMPIRAN
















BAB I
PENDAHULUAN

A.    LATAR BELAKANG
Dengan adanya evaluasi atas Ulangan Tengah Semester (UTS), menambah kepekaan terhadap lingkungan, serta menambah wawasan terhadap kerajinan gerabah yang terdapat di pusat kota Tuban.
B.     TUJUAN
1.      Untuk menambah kepekaan terhadap masyarakat.
2.      Faham akan ekonomi masyarakat
3.      Mengembangkan ekonomi tersebut
C.     BAHAN – BAHAN
1.      BAHAN
- Air
- Tanah Liat
   2..  PERALATAN
- Tungku pembakaran
- Biji Asam
D.    PROSES PEMBUATAN
1.      Tanah yang telah diambil dari asal dikeringkan.
2.      Kemundian Penumbukan ataupun penghalusan sampai jadi butir.
3.      Lalu disaring untuk memisahkan kotoran pada tanah.
4.      Setelah terpisah kemudian diaduk beserta air dengan komposisi air berkisar 40%.
5.      Selama proses diatas, tanah akan menjadi lembek sedikit kaku.
6.      Mencetak secara diputar (cara awal).
7.      Dicetak secara fokus bentuk apa yang akan dihasilkan.
E.     HAMBATAN PEMASARAN
1.      Hambatan terjadi ketika musim hujan tiba karena tidak dapat menjemur, bahkan tidak memproduksi beberapa minggu..
F.      SASARAN PEMASARAN
Di daerah Merik, Tuban rata rata dari pengusara mengirimkannya ke Bawean


 

 


BAB II
PENUTUP
A.    PENUTUP
            Demikian makalah ini saya buat, besar harapan saya agar makalah ini dapat diterima.
B.     LAMPIRAN












 




0 comments:

Post a Comment